Kaliadem berada di dusun Kinahrejo desa Kepuharjo kecamatan Cangkringan kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta berjarak sekitar 27 km utara pusat kota Yogyakarta. Jarak Kaliadem ke puncak Merapi sekitar 4 km.
Di Kaliadem ini terdapat bunker Merapi, yakni tempat berlindung jika sewaktu-waktu Merapi meletus. Namun bunker ini sekrang tidak difungsikan lagi karena pernah kejadian di saat Merapi meletus tahun 2006, terdapat 2 orang berlindung di dalam bunker ini justru tewas.
Pada letusan Gunung Merapi tahun 2010 yang dahsyat bunker Kaliadem terkubur material vulkanik sedalam 4 m.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar